×

Pj. Gubernur Bali S.M. Mahendra Jaya melepas keberangkatan Wapres RI Ma’ruf Amin

Kamis, 7 Desember 2023 pukul 17.03 (1 tahun yang lalu) | Oleh I Putu Sujatmanta, SE

Pj. Gubernur Bali S.M. Mahendra Jaya melepas keberangkatan Wapres RI Ma’ruf Amin, bertempat di VIP Bandar Udara Internasional I Gusti Ngurah Rai, Badung pada Rabu (6/12) siang.

 

Kedatangan Wapres RI ke Bali untuk memberikan penghargaan Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP), Reformasi Birokrasi, serta Zona Integritas menuju Wilayah Bebas Korupsi serta Wilayah Birokrasi Bersih Melayani 2023 di BNDCC, Nusa Dua.