×

Kunjungan Kerja DPRD Provinsi Jawa Timur

Jumat, 7 Juni 2024 pukul 14.24 (6 bulan yang lalu) | Oleh AGUS SANTOSO

Kepala Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Provinsi Bali, I Gusti Ngurah Wiryanata pada Jumat 7 Juni 2024 menerima kunjungan Kerja DPRD Provinsi Jawa Timur bertempat di Ruang Rapat Utama Badan Kesbangpol Bali. Kunjungan lebih banyak membicarakan proses pelaksanaan Pemilu dan strategi-strategi yang dilakukan untuk kesiapan pelaksanaan Pemilukada nanti.